Category: Kerjasama

Sinergi Strategis FISIP Unsoed dan Bank Woori Saudara (BWS): Perkuat Kesejahteraan Pegawai dan Akselerasi Kesiapan Kerja Mahasiswa

PURWOKERTO – Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed) terus memperluas jejaring kemitraan strategisnya. Pada hari ini, Selasa, 20 Januari 2026, Dekan FISIP Unsoed, Prof. Dr. Slamet Rosyadi, S.Sos., M.Si., secara resmi menandatangani Perjanjian Kerja Sama (PKS) dengan Branch Manager Bank Woori Saudara (BWS), Intan Panji, bertempat di Gedung Dekanat FISIP […]