Agenda
Pemilihan Presiden BEM FISIP
BEM FISIP UNSOED mulai melakukan penjaringan bakal calon Presiden BEM FISIP, KPR FISIP UNSOED dalam pengumumannya mengatakan ada syarat-syarat yang harus dipenuhi oleh para bakal calon yang akan mendaftar diantaranya adalah sebagai berikut:
1. Anggota KBMF UNSOED
2. Mahasiswa FISIP 4 angkatan termuda, minimal sudah menempuh 2 semester.
- Read more
- 7033 reads
Pemilihan Dosen Berprestasi 2012
Senin, 16 April 2012 bertempat di Ruang Rapat FISIP akan diadakan pemilihan dosen berprestasi tingkat fakultas. Pemilihan dosen berprestasi ini bertujuan untuk menjaring dosen/tenaga pendidik yang memiliki prestasi dalam tri dharma perguruan tinggi yaitu dalam bidang pendidikan dan pengajaran, bidang penelitian dan publikasi dan bidang pengabdian msyarakat.
- Read more
- 5875 reads